Analisis Perencanaan Campuran HRS-WC Menggunakan Pendekatan Kepadatan Mutlak

Authors

  • Desriantomy Desriantomy Universitas Palangka Raya
  • Boby Boby Universitas Palangka Raya
  • Ina Elvina Universitas Palangka Raya

DOI:

https://doi.org/10.19184/berkalafstpt.v2i2.1007

Keywords:

HRS-WC, marshall, absolute density, VIM

Abstract

Absolute density is one way of planning mixes by prioritizing the highest (maximum) density; traffic compaction after several years of the design life of the layer will not change its plastic shape. This study aims to determine how much influence absolute density has on the strength of the asphalt mixture in the surface layer (HRS-WC). Based on research on Marshall characteristic parameters with Absolute Density Approach on 2x400 collisions, Composition I produces Optimum Asphalt Content (KAO) of 6.54% with a Stability of 1250 kg, Flow of 3.54 mm, Cavity in the Mixture (VIM) of 3, 4%, voids filled with asphalt (VFB) of 80.2%, voids between aggregates (VMA) of 18.1%, Marshall Quotient (Marshall Quotient) of 260 kg/mm,

ABSTRAK

Kepadatan mutlak adalah salah satu cara perencanaan campuran dengan mengutamakan kepadatan tertinggi (maksimum), pemadatan lalu lintas setelah beberapa tahun umur rencana lapisan tidak akan mengalami perubahan bentuk plastis. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui seberapa besar pengaruh kepadatan mutlak terhadap kekuatan campuran aspal pada lapisan permukaan (HRS-WC). Berdasarkan penelitian terhadap parameter karakteristik Marshall dengan Pendekatan Kepadatan Mutlak pada tumbukan 2x400, Komposisi I menghasilkan Kadar Aspal Optimum (KAO) sebesar 6,54% dengan Stabilitas sebesar 1250 kg, Flow sebesar 3,54 mm, Rongga dalam Campuran (VIM) sebesar 3,4 %, rongga terisi aspal (VFB) sebesar 80,2%, rongga antar agregat (VMA) sebesar 18,1%, Hasil bagi Marshall (Marshall Quotient) sebesar 260 kg/mm.

Author Biographies

Desriantomy Desriantomy, Universitas Palangka Raya

Fakultas Teknik, Universitas Palangka Raya
Jl. Yos Sudarso, Palangka, Kecamatan Jekan Raya,
Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah 74874

Corresponding author: desriantomy@eng.upr.ac.id

Boby Boby, Universitas Palangka Raya

Fakultas Teknik, Universitas Palangka Raya
Jl. Yos Sudarso, Palangka, Kecamatan Jekan Raya,
Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah 74874

Ina Elvina, Universitas Palangka Raya

Fakultas Teknik, Universitas Palangka Raya
Jl. Yos Sudarso, Palangka, Kecamatan Jekan Raya,
Kota Palangka Raya, Kalimantan Tengah 74874

Downloads

Published

31-05-2024