Evaluasi Program Pengembangan Ruang Terbuka Hijau, Taman Rekreasi, dan Satu Kelurahan Satu Playground di Kelurahan Sempaja Timur

Authors

  • Muhammad Rizal Doktor
  • Mira Doktor Ilmu Administrasi, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya
  • Sri Doktor Ilmu Administrasi, Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya

Keywords:

Evaluasi, Ruang Terbuka Hijau, Samarinda

Abstract

Penelitian ini merupakan penelitian dengan kategori kualitatif yang menggunakan metode deskriptif. fokus penelitian ini adalah evaluasi dari Program Pengembangan Ruang Terbuka Hijau, Taman Rekreasi, dan Satu Kelurahan Satu Playground di Kelurahan Sempaja Timur dengan fokus evaluasi yaitu : (1) efektivitas, (2) efisiensi, (3) kecukupan, (4) perataan, (5) responsivitas, dan (6) ketepatan. Penelitian dilakukan pada Kelurahan Sempaja Timur. Sumber data dalam penelitian ini ialah data primer dan sekunder. Menggunakan teknik pengumpulan data library research dan field word research. Penelitian ini mendapatkan hasil bahwa Kelurahan Sempaja Timur telah membangun playground sebagai pemenuhan Ruang Terbuka Hijau (RTH) di Kota Samarinda dengan biaya Rp. 210 Juta. Playground yang dibangun dengan mempekerjakan masyarakat yang berprofesi sebagai buruh bangunan dan playground tersebut dimanfaatkan masyarakat sebagai tempat beraktifitas, tempat anak-anak bermain, serta sebagai tempat masyarakat berjualan untuk meningkatkan perekonomian mereka

Downloads

Published

2024-07-22

How to Cite

Rizal, M., Dianfitria, M., & Nurhidayati, S. (2024). Evaluasi Program Pengembangan Ruang Terbuka Hijau, Taman Rekreasi, dan Satu Kelurahan Satu Playground di Kelurahan Sempaja Timur. Konferensi Nasional Mitra FISIP, 2(1), 308–316. Retrieved from https://journal.unej.ac.id/KONAMI/article/view/972