Non-Western International Relations: Kasus Peradaban Nusantara

Authors

  • Abubakar Program Studi Ilmu Hubungan Internasional, FISIP, Universitas Jember

Keywords:

Non-Western International Relations, Peradaban Nusantara

Abstract

Judul tulisan ini mungkin terlalu utopis. Merancang peradaban dunia berdasarkan peradaban Nusantara selain tidak pernah dibicarakan juga dianggap ilusi kurang berdasar. Namun sebenarnya lah peradaban Nusantara itu sudah ada sejak zaman sebelum penjajahan seperti juga peradaban Rumawi, Cina, India, Persia dan Islam. Karena tidak ada kajian akademis yang baik dan diseminasi kajian itu kalau ada ke dunia akademik, maka seringkali peradaban ini dianggap tidak penting kalaupun ada.
Peradaban dunia sering dimulai dengan peradaban Barat hanya karena peradaban tersebut telah dirumuskan dengan baik secara akademik

Downloads

Published

2024-05-04

How to Cite

Hara, A. E. H. (2024). Non-Western International Relations: Kasus Peradaban Nusantara. Konferensi Nasional Mitra FISIP, 1(1), 15–19. Retrieved from https://journal.unej.ac.id/KONAMI/article/view/869